Rabu, 31 Januari 2018

Total Penjualan Single Debut STU48 "Kurayami" di Hari Pertama


31 Januari 2018, STU48 resmi merilis single debut mereka 'Kurayami [暗闇]' dan telah terjual sebanyak 116,980 copies di hari pertama penjulaan dan menduduki top chart single harian Oricon.


Peringkat penjualan single debut group Akimoto Yasushi di hari pertama:

  1. HKT48 - Suki! Suki! Skip! : 205,278
  2. Keyakizaka46 - Silent Majority : 191,203
  3. NMB48 - Zetsumetsu Kurokami Shoujo : 131,654
  4. NGT48 - Seishun Dokei : 127,293
  5. STU48 - Kurayami: 116, 980
  6. Nogizaka46 - Guru Guru Curtain : 84,905
  7. SDN48 - GAGAGA : 34,348
  8. SKE48 - Tsuyokimono Yo : 6,387
  9. AKB48 - Sakura no Hanabiratachi : --

STU48 - Kurayami



via Anakamirikarutenani
Read more

NMB48 Mizokawa Mirai Umumkan Kelulusannya Dari Group


Member NMB48 Team N Mizokawa Mirai telah mengumumkan kelulusannya dari group. Hal ini diumumkan oleh Mizokawa dipertunjukan theater 'Koko ni Datte Tenshi wa Iru [ここにだって天使はいる]' yang digelar 31 Januari 2018.

Dalam pengumumannya, Mizokawa menyampaikan, "Ada hal yang ingin ku sampikan, Aku, Mizokawa Mirai akan lulus dari NMB48."

Mengenai alasan kelulusannya, Mizokawa mengungkapkan, "Sekitar 6 bulan lalu aku mulai tersadar bahwa aku tidak bisa menyeimbangkan pendidikan ku dengan kegiatan di NMB48, meski banyak staf yang membantu, tapi aku tidak bisa meyakinkan diriku sendiri. Setelah berkonsultasi dengan keluarga dan staf, aku memutuskan untuk fokus dengan pendidikan ku."

Mengenai jadwal kelulusannya, Mizokawa mengungkapkan dirinya belum memutuskannya.

Mizokawa Mirai bergabung dengan NMB48 di tahun 2016 sebgai Generasi 5 group. Dirinya dipromosikan ke Team N pada bulan Oktober 2017.



via Anakamirikarutenani
Read more

Selasa, 30 Januari 2018

Nogizaka46 Ikoma Rina Akan Segera Lulus Dari Group


Melalui sebuah wawancara dengan media Nikkan Sports pada tanggal 30 Januari 2018, member Nogizaka46 Ikoma Rina mengungkapkan dirinya akan segera lulus dari group.

Meski belum memutuskan detil waktu kelulusannya, Ikoma mengatakan single ke-20 Nogizaka46 yang diperkirakan akan dirilis dalam waktu dekat akan menjadi single terakhirnya bersama group.

Ikoma mengungkapkan keputusannya untuk lulus dari group demi mengambil langkah menuju masa depannya. Ikoma juga mengatakan setelah lulus dari group, ia akan tetap melanjutkan aktivitasnya di dunia entertainment.



via Anakamirikarutenani
Read more

HKT48 Tanaka Yuka Umumkan Kelulusannya Dari Group


Member HKT48 Tanaka Yuka telah mengumumkan kelulusannya dari group. Hal ini diumumkan Tanaka Yuka dipertunjukan theater Team KIV 'Seifuku no Me [制服の芽]' yang digelar 30 januari 2018.

Dalam pengumumannya, Tanaka mengatakan, "Aku Tanaka Yuka, akan lulus dari HKT48." Tanaka melanjutkan, "Aku telah menghabiskan masa muda ku [sebagai Idol] sejak aku berusia 12 tahun. Sekitar musim panas tahun lalu, aku mulai memikirkan masa depan ku dan memutuskan untuk melanjutkan pendidikan ku ke perguruan tinggi."

Menegenai jadwal kegiatan kelulusan, Tanaka Yuka mengatakan akan diumumkan melalui situs resmi group.

Tanaka Yuka bergabung dengan HKT48 di tahun 2012 sebagai Generasi 2 group. Tanaka dipromosikan ke Team KIV pada tanggal 11 Januari 2014 saat HKT48 mengumumakn shuffle team.



via Anakamirikarutenani
Read more

Ex-AKB48 Maeda Atsuko Turut Bintangi Film "Taberu Onna"


Mantan member AKB48 Maeda Atsuko akan tampil dalam film berjudul 'Taberu Onna [食べる女]'.

Diadaptasi dari novel 'Taberu Onna [食べる女]' dan 'Zoku, Taberu Onna [続・食べる女]' karya Tsutsui Tomomi, film ini akan bercerita tentang kehidupan sehari-hari 8 orang wanita yang berbeda latar belakang kehidupan.

Aktris Koizumi Kyoko akan menjadi tokoh utama film ini. Koizumi berperan sebagai Mochitsuki Atsuko, seorang penulis buku dan pemilik toko buku tua "Mochi no Ie [モチの家]'. Sementara Maeda Atsuko, Sawajiri Erika, Hirose Alice, Yamada Yu, Dan Mitsu, Charlotte Kate Fox dan Suzuki Kyoka akan berperan sebagai para wanita yang mencoba mendapatkan kembali jati diri mereka sambil mengkhawatirkan masalah pekerjaan dan asmara.


Proses syuting film ini telah dimulai sejak 8 Januari 2018 lalu dan direncanakan selesai pada pertengahan Februari 2018 dan akan diputar di bioskop Jepang pada bulan September 2018 mendatang.

Taberu Onna

Jadwal Rilis: September 2018
Sutradara: Shono Jiro
Pemeran:
  • Koizumi Kyoko as Mochitsuki Atsuko
  • Sawajiri Erika - Komugita Keiko
  • Maeda Atsuko - Shirako Tamiko
  • Hirose Alice - Hontsu Akari
  • Yamada Yu - Nasuda Tamami
  • Dan Mitsu - Yonesaka Tsuyako
  • Charlotte Kate Fox - Matilda Lisa
  • Suzuki Kyoka - Mifuyu



via Anakamirikarutenani
Read more

Penjualan Album Kesembilan AKB48 "Bokutachi wa, Ano Hi no Yoake wo Shitteiru" di Minggu Pertama


Album ke-9 AKB48 'Bokutachi wa, Ano Hi no Yoake wo Shitteiru [僕たちは、あの日の夜明けを知っている]' yang dirilis 24 Januari 2018 lalu telah terjual sebanyak 576,000 copies di minggu pertama dan menduduki top chart album mingguan Oricon. 

Ini menjadi album ke-8 AKB48 yang berhasil meraih top chart album mingguan Oricon sekaligus memperbarui rekor jumlah album di peringkat no.1 terbanyak untuk group wanita milik AKB48 sendiri.

Album ini dirilis dalam tiga tipe yakni Tipe A [CD+DVD], Tipe B [CD] dan Theater Edition [CD] yang terdiri dari kumpulan lagu yang terdapat di single ke-47 AKB48 'Shoot Sign [シュートサイン]' hingga single terbaru '11gatsu no Anklet [11月のアンクレット]'. Album ini juga terdapat lagu baru yang berjumlah delapan lagu.

Penjualan Album AKB48 di Minggu Pertama
  1. SET LIST ~Greatest Songs 2006-2007: 15,921
  2. Kamikyokutachi: 294,627
  3. Koko ni Ita koto: 601,985
  4. 1830m: 870,621
  5. Tsugi no Ashiato: 961,531
  6. Koko ga Rhodes da, Koko de tobe!: 746,717
  7. 0 to 1 no Aida: 625,756
  8. Thumbnail: 609,565
  9. Bokutachi wa, Ano Hi no Yoake wo Shitteiru: 576,000 *


NOTE:
*) 576,00 merupakan angka pembulatan. Angka pasti penjualan album ini menunggu update chart oricon di situs resmi.



via Anakamirikarutenani
Read more

Senin, 29 Januari 2018

Keyakizaka46 Akan Merilis Single ke-6 Group di Bulan Maret


Idol group Keyakizaka46 akan merilis single ke-6 group pada tanggal 7 Maret 2018 mendatang. Hal ini diumumkan melalui situs resmi group pada tanggal 29 Januari 2018.

Sama seperti single sebelumnya, single ke-6 kali ini juga akan terdiri dari 5 type yakni Limited Edition Type A ~ D yang hadir dengan CD+DVD serta Reguler Edition yang hadir dengan CD.


Detail single ke-6 Keyakizaka46 seperti cover dan tracklist lagu akan diumumkan kemudiah nari.



via Anakamirikarutenani
Read more

AKB48 Senbatsu Sousenkyo Akan Digelar di Bulan Juni


Melalui blog resmi group, diumumkan bahwa 'AKB48 Senbatsu Sousenkyo [AKB48選抜総選挙]' tahun ke-10 akan digelar pada tanggal 16 Juni 2018 mendatang.

Diumumkan juga bahwa venue untuk menggelar event ini belum diputuskan dan manajemen menerima usulan dari berbgaia pihak mengenai venue yang akan digunakan untung menggelar event ini.

Persyaratan venue event 'AKB48 Senbatsu Sousenkyo' 2018:
  1. Fasilitas: Venue ber-atap.
  2. Jadwal event: 16 Juni 2018 (Venue dapat digunakan beberapa sebelumnya untuk persiapan dll).
  3. Kapasitas: Harus mampu menampung puluhan ribu orang.
  4. Akomodasi: Lokasi mampu dijangkau dengan transportasi oleh puluhan ribu orang.



via Anakamirikarutenani
Read more

Minggu, 28 Januari 2018

AKB48 Kato Rena Akan Merilis Photobook Solo Pertamanya


Member AKB48 Kato Rena akan merilis photobook solo pertamanya pada tanggal 28 Maret 2018 mendatang.

Photobook Kato ini akan dipublikasikan oleh perusahaan penerbit Takarajimasha dan mengambil lokasi pemotretan di London dan Hawaii.

Untuk photobook ini, editorial majalah fashion "sweet" yang jatuh cinta dengan potensi tersembunyi Kato Rena akan ikut terlibat didalam proses produksi.

Fotografer Nakamura Kazutaka yang menjadi fotografer photobook 'Dousuru? [どうする?]' milik mantan member AKB48 Kojima Haruna akan menjadi kameraman untuk photobook Kato Rena ini. Tema photobook kato Rena ini adalah "Photobook yang bisa dinikmati baik dari kaum pria maupun wanita."



via Anakamirikarutenani
Read more

Sabtu, 27 Januari 2018

Generasi 2 Hiragana Keyaki Akan Gelar Event Omotenashikai


Member Generasi 2 Hiragana Keyaki akan menggelar event solo 'Omotenashikai [おもてなし会]'. Hal ini diumumkan di event jabat tangan single 'Kaze ni Fukaretemo [風に吹かれても]' yang digelar 21 Januari lalu.

Event yang sama juga pernah diadakan untuk member Generasi 1 Hiragana Keyaki pada tanggal 28 Oktober 2016 di Akasaka Blitz, Tokyo. Saat itu, selain menampilkan mini live, 12 member Generasi 1 dibagi menjadi beberapa klub dan menunjukkan kemampuan mereka dihadapan fans yang datang.

Event solo 'Omotenashikai' Generasi 2 Hiragana Keyaki ini akan digelar pada tanggal 12 Februari 2018 di Makuhari Event Hall, Chiba.

Selain itu, tiket konser 3 hari Hiragana Keyaki yang akan digelar di Nippon Budokan, 30 Januari ~ 1 Februari 2018 telah terjual habis.



via Anakamirikarutenani
Read more

Jumat, 26 Januari 2018

NGT48 x Pemerintahan Niigata Gelar Audisi Generasi 2 Group


26 Januari 2018, NGT48 mengumumkan akan menggelar audisi Generasi 2 group melalui sebuah konferensi pers yang digelar di theater group.

Konferensi pers ini dihadiri oleh Kitahara Rie, Kato Minami, Tano Ayaka dan walikota Niigata Shinoda Akira.

Audisi Generasi 2 NGT48 ini akan bekerja sama dengan pemerintahan daerah Niigata dan menjadi pertamakalinya dilakukan di AKB48 Group. Walikota Shinoda Akira juga direncanakan akan berpartisipasi sebagai juri di audisi tahap akhir.

Pendaftaran audisi Generasi 2 NGT48 akan dimulai pada tanggal 1 Februari 2018. Setelah mengikuti rangkaian tahap audisi seperti pengecekan dokumen, wawancara, tes menari dan menyanyi, kandidat yang lolos akan diumumkan pada akhir bulan April 2018.



via Anakamirikarutenani
Read more

AKB48 Okabe Rin Akan Tampil di Drama Panggung "Otona no Cafe"


Member sekaligus kapten baru AKB48 Team A, Okabe Rin akan menadji guest heroin di drama panggung 'Otona no Cafe [大人のカフェ]'.

Okabe akan tampil di panggung 'Otona no Cafe vol.11: SANPO SUSUNDE NIHO CHAGALL' yang akan dipentaskan di CBGK Shibugeki, mulai 21 ~ 25 Februari 2018 mendatang.

'Otona no Cafe' merupakan control unit yang dibentuk oleh Satoshi Iino, Kaga Seiichi dan Datesan yang menjadi tempat latihan bagi para entertainer. 'Otona no Cafe' akan menampilkan Satoshi Iino, Kaga Seiichi, Datesan dan guest heroin di setiap pertunjukannya.

Sebelumnya, mantan member AKB48 Nishino Miki dan Kizaki Yuria serta member Nogizaka46 Inoue Sayuri juga pernah menjadi guest heroin 'Otona no Cafe'.




via Anakamirikarutenani
Read more

Kamis, 25 Januari 2018

Total Penjualan Photobook Kitahara Rie "Soshite" di Minggu Pertama


Photobook solo pertama member NGT48 Kitahara Rie 'Soshite [そして]' yang dirilis 17 Januari lalu telah terjual sebanyak 5,417 copies.

Dengan angka ini, photobook Kitahara berada diperingkat kedua photobook mingguan Oricon.


Photobook Kitahara terdiri dari 112 halaman dan mengambil lokasi kota Ho Chi Minh, Vietnam sebagai lokasi pemotretan.

Foto-foto dalam photobook ini diambil oleh fotografer Hosio Kojiro yang juga menjadi fotografer photobook Sashihara Rino 'Scandal Addiction [スキャンダル中毒]', Moriyasu Madoka 'Mori no Monologue [森のモノローグ]', Ikuta Erika 'Tenchou [転調]', Saito Asuka 'Shiosai [潮騒]', Fukagawa Mai 'Zutto, Soba ni Itai [ずっと、そばにいたい]' dan Nagahama Neru 'Koko Kara [ここから]'.



via Anakamirikarutenani
Read more

Member Nogizaka46 Akan Bintangi Musikal "Sailor Moon"


Member idol group Nogizaka46 akan membintangi musikal 'Sailor Moon [美少女戦士セーラームーン]'.

Musikal
ini dibuat sebagai bagian dari proyek ulang tahun ke 25 manga 'Sailor Moon' karya Takeuchi  Naoko. Di musikal 'Pretty Guardian Sailor Moon "Nogizaka46 x Sailor Moon"' yang akan dipentaskan di tahun ini, para pejuang gadis cantik Sailor Moon akan diperankan oleh member Nogizaka46. 


Selain musikal  'Pretty Guardian Sailor Moon "Nogizaka46 x Sailor Moon"', proyek ulang tahun ke-25 manga 'Sailor Moon' lainnya adalah performance show 'Pretty Guardian Sailor Moon "The Super Live x Sailor Moon"' dimana dancer TAKAHIRO yang menangani tarian idol grop Keyakizaka46 akan bertanggung jawab sebagia koreografer dalam show ini. 

Proyek lainnya adalah musikal 'Pretty Guardian Sailor Moon "New Musical x Sailor Moon"' yang rencananya akan digelar pada tahun 2019.




Punya cast impian?


via Anakamirikarutenani
Read more

Rabu, 24 Januari 2018

AKB48 Ota Nao Akan Tampil di Drama Panggung "Kuroshi no Rehearsal"


Member AKB48 Team 8 Ota Nao akan tampil di drama panggung 'Kuroshi no Rehearsal [殺しのリハーサル / Rehearsal for Murder]'.

Drama panggung ini diadaptasi dari drama berjudul 'Rehearsal for Murder' yang tayang tahun 1982 di TV series 'Columbo'. 

Bercerita tentang seorang wanita bernama Monica Welles yang ditemukan tewas bunuh diri setelah penampilan debutnya di panggung Broadway. Dimalam mengenang satu tahun kematian Monica, Alex Dennison mengumpulkan kembali seluruh pemain dan kru yang ada saat kejadian satu tahun lalu. Berpura-pura sedang melakukan latihan untuk drama panggung baru, ternyata Alex meyakini bahwa Monica tidak bunuh diri melainkan dibunuh dan meyakini pelakunya adalah orang-orang yang berada di theater pada malam naas itu terjadi.

Drama panggung 'Kuroshi no Rehearsal' akan dipentaskan mulai 12 ~ 15 April 2018 di Zenrosai Hall / Space zero, Tokyo.




via Anakamirikarutenani
Read more

NMB48 Ota Yuuri Hiatus Dari Kegiatan Group


Melalusi situs resmi group, NMB48 mengumumkan member Ota Yuuri akan hiatus dari kegiatan group. Hiatusnya Ota Yuuri dari kegiatan group disebabkan oleh kesehatannya yang kurang baik.

Berdasarkan pernyataan yang dimuat di blog group, Ota Yuuri mengungkapkan, "Kondisi kesehatanku kurang baik sejak beberapa bulan lalu, dan demi kelancaran kegiatan ku dimasa mendatang, aku memutuskan beristirahat untuk sementara waktu."



via Anakamirikarutenani
Read more

Total Penjualan Album Kesembilan AKB48 "Bokutachi wa, Ano Hi no Yoake wo Shitteiru" di Hari Pertama



Dihari pertama penjualan, album ini berhasil terjual sebanyak 540,913 copies dan menduduki top chart album harian Oricon.


Album ini dirilis dalam tiga tipe yakni Tipe A [CD+DVD], Tipe B [CD] dan Theater Edition [CD] yang terdiri dari kumpulan lagu yang terdapat di single ke-47 AKB48 'Shoot Sign [シュートサイン]' hingga single terbaru '11gatsu no Anklet [11月のアンクレット]'. Album ini juga terdapat lagu baru yang berjumlah delapan lagu.

Penjualan Album AKB48 di Hari Pertama
  1. SET LIST ~Greatest Songs 2006-2007: -
  2. Kamikyokutachi: 189,884
  3. Koko ni Ita koto: 321,108
  4. 1830m: 625,401
  5. Tsugi no Ashiato: 848,058
  6. Koko ga Rhodes da, Koko de tobe!: 693,074
  7. 0 to 1 no Aida: 565,298
  8. Thumbnail: 565,840
  9. Bokutachi wa, Ano Hi no Yoake wo Shitteiru: 540,913



via Anakamirikarutenani
Read more

Senin, 22 Januari 2018

Ex-AKB48 Watanabe Mayu Bintangi Musikal "Amélie"


Mantan member AKB48 Watanabe Mayu akan membintangi musikal 'Amélie [アメリ]' yang akan dipentaskan di Tokyo dan Osaka pada bulan Mei hingga Juni 2018 mendatang.

Musikal 'Amélie' diadaptasi dari film berjudul sama yang dirilis tahun 2001 lalu. Musikal 'Amélie' pertama kali dipentaskan di Broadway di bulan April 2017. Untuk di Jepang, ini akan menjadi pementasan pertama.

Dalam musikal ini, Watanabe Mayu akan menjadi tokoh utama, Amélie. Amélie merupakan sosok gadis yang penuh imajinasi, sosok gadis yang lebih menikmati dunia khayalan dibandingkan kenyataan. Selain itu, Amélie lebih mementingkan kebahagian orang lain ketimbang kebahagiaan dirinya sendiri. Suatu hari, ia bertemu dengan seorang remaja aneh bernama Nino yang suka mengumpulkan foto orang lain...

Membintangi musikal untuk pertamakalinya, Watanabe berkomentar, "Aku menyukai musikal termasuk musikal dari luar negeri. Aku terkejut saat ditawari membintangi musikal yang sudah dipentaskan di Broadway. Meski bahagia, ada kekhawatiran dalam diriku membintangi musikal ini, tapi aku memilih melakukan segalanya dengan sekuat tenaga."

Musikal 'Amélie'


Jadwal Pentas:
  • 18 Mei ~ 3 Juni 2018 @ The Galaxy Theatre, Tokyo
  • 7 ~ 10 Juni 2018 @ Morinomiya Piloti Hall, Osaka
Sutradara: Kodama Akiko
Music Director: Saito Tsuneyoshi
Pemain: Watanabe Mayu, dll



via Anakamirikarutenani
Read more

Minggu, 21 Januari 2018

3rd AKB48 Group Draft Kaigi, 55 Wajah Baru Bergabung Dengan AKB48 Group


21 Januari 2018, '3rd AKB48 Group Draft Kaigi [第3回AKB48グループドラフト会議]' diadakan di Tokyo Dome City Hall.

Tidak seperti 2 sistem 'Draft Kaigi' sebelumnya dimana member masing-masing team memilih kandidat yang diingankan, di 'Draft Kaigi' ke-3 ini para kandidat dipilih oleh fans dari masing-masing team AKB48 Group melalui sistem vote SHOWROOM.

Dari 68 kandidat, terpilih 55 kandidat terpilih yang akan bergabung dengan AKB48 Group. 55 kandidat terpilih ini nantinya akan bergabung sebagai member Kenkyuusei.

AKB48

Team A: Okabe Rin
    1. Sato Shiori / 佐藤詩識 - 16 tahun - Hokkaido
    2. Honda Sora / 本田そら - 18 tahun - Tokyo
    3. Furukawa Natsuna / 古川夏凪 - 14 tahun - Hokkaido
    Team K: Komiyama Haruka
    1. Yahagi Moeka / 矢作萌夏 - 15 tahun - Saitama
    2. Suenaga Yudzuki / 末永祐月 - 12 tahun - Tokyo
    3. Katsumata Saori / 勝又彩央里 - 17 tahun - Sidzuoka
    4. Kobayashi Ran / 小林蘭 - 14 tahun - Osaka
    5. Okada Rina / 岡田梨奈 - 18 tahun - Saitama
    6. Nagano Megumi / 永野恵 - 13 tahun - Kanagawa
    Team B: Takahashi Juri
    1. Saito Haruna / 斉藤陽菜 - 13 tahun - Tochigi
    2. Kitagawa Yuri / 北川悠理 - 16 tahun - Tokyo
    3. Kamiyama Riho / 神山莉穂 - 14 tahun - Tokyo
    4. Ootake Hitomi / 大竹ひとみ - 18 tahun - Chiba
    5. Oomori Maho / 大盛真歩 - 18 tahun - Ibaraki
    Team 4: Murayama Yuiri
    1. Ishiwata Sena / 石綿星南 - 15 tahun - Kanagawa
    2. Yoshihashi Yuzuka / 吉橋柚花 - 18 tahun - Chiba
    3. Tada Kyouka / 多田京加 - 18 tahun - Fukui
    4. Kuramoto Miyu / 蔵本美結 - 16 tahun - Saitama
    5. Harasawa Otohi / 原沢音妃 - 16 tahun - Tokyo

    SKE48

    Team S: Kitagawa Ryoha
    1. Koutsuma Honoka / 上妻ほの香 - 13 tahun - Aichi
    2. Ootani Yuuki / 大谷悠妃 - 13 tahun - Aichi
    Team KII: Oba Mina
    1. Nakano Airi / 中野愛理 - 16 tahun - Aichi
    Team E: Suda Akari
    1. Nishi Marina / 西満里奈 - 18 tahun - Kanagawa
    2. Hirata Shiina / 平田詩奈 - 18 tahun - Aichi

    NMB48

    Team N: Yamamoto Sayaka
    1. Izumi Ayano / 泉綾乃 - 13 tahun - Kyoto
    2. Kawano Nanaho / 河野奈々帆 - 15 tahun - Osaka
    3. Mizobuchi Maria / 溝渕麻莉亜 - 18 tahun - Hyogo
    4. Maeda Reiko / 前田令子 - 17 tahun - Osaka
    5. Abe Wakana / 安部若菜 - 16 tahun - Osaka
    Team M: Kawakami Rena
    1. Satou Ami / 佐藤亜海 - 17 tahun - Hyogo
    2. Yamasaki Amiru / 山崎亜美瑠 - 16 tahun - Hyogo
    3. Nakano Mirai / 中野美来 - 15 tahun - Nara
    4. Sugiura Kotone / 杉浦琴音 - 17 tahun - Aichi
    5. Oosawa Ai / 大沢藍 - 16 tahun - Osaka
    6. Sakamoto Nami / 坂本夏海 - 18 tahun - Tokyo
    Team BII: Kushiro Rina
    1. Yamamoto Mikana / 山本望叶 - 15 tahun - Yamaguchi
    2. Minami Waasa / 南羽諒 - 16 tahun - Osaka
    3. Shiotsuki Keito / 塩月希依音 - 12 tahun - Osaka
    4. Oota Riona / 大田莉央奈 - 14 tahun - Osaka
    5. Kumamoto Hinako / 熊本日向子 - 18 tahun - Kyoto

    HKT48

    Team H: Matsuoka Natsumi
    1. Watanabe Akari / 渡部愛加里 - 13 tahun - Kanagawa
    2. Itou Yueru / 伊藤優絵瑠 - 14 tahun - Tokyo
    Team KIV: Motomura Aoi
    1. Baba Sayaka / 馬場彩華 - 13 tahun - Saga
    Team TII: Yamashita Emiri
    1. Satsuda Yumi / 松田祐実 - 15 tahun - Fukui
    2. Seki Ai / 石安伊 - 17 tahun - Fukuoka

    NGT48

    Team N: Kitahara Rie
    1. Tsushima Yunako / 對馬優菜子 - 16 tahun - Aomori
    2. Satou Kairi / 佐藤海里 - 17 tahun - Niigata
    3. Takahashi Nanami / 高橋七実 - 16 tahun - Miyagi
    4. Andou Chikana / 安藤千伽奈 - 17 tahun - Nagano
    5. Fujisaki Miyu / 藤崎未夢 - 17 tahun - Niigata

    STU48

    STU48: Okada Nana
    1. Nakamura Mai / 中村舞 - 18 tahun - Ehime
    2. Oki Yuuka / 沖侑果 - 18 tahun - Okayama
    3. Yura Akari / 由良朱合 - 18 tahun - Hiroshima
    4. Moziguchi Aiko / 溝口亜以子 - 16 tahun - Okayama
    5. Shinano Sorawa / 信濃宙花 - 14 tahun - Hyogo



    via Anakamirikarutenani
    Read more

    Sabtu, 20 Januari 2018

    AKB48 Umumkan Jadwal Rilis & Member Senbatsu Single ke-51 Group


    AKB48 akan merilis single ke-51 group pada tanggal 14 Maret 2018 mendatang. Hal ini diumumkan di hari kedua event 'AKB48 Group Request Hour Set List Best 100 2018 [AKB48グループリクエストアワー セットリストベスト100 2018]' yang digelar di Tokyo Dome City Hall, 20 Januari 2018.

    27 member Senbatsu untuk single ini juga telah diumumkan. Member AKB48/STU48 Okada Nana terpilih sebagai center untuk single ini. 

    Single ini juga menjadi Senbatsu pertama bagi 3 member AKB48 yakni Ma Chia-Ling [Team B], Murayama Yuiri [Team4], Kuranoo Narumi [Team 8] serta mmber NMB48 BII Ota Yuuri.

    Single ke-51 AKB48

    Judul: -
    Rilis: 14 Maret 2018
    Senbatsu:
    AKB48 <14>
    Okada Nana, Iriyama Anna, Okabe Rin, Oguri Yui, Kato Rena, Kashiwagi Yuki, Kojima Mako, Kuranoo Narumi, Komiyama Haruka, Takahashi Juri, Ma Chia-Ling, Murayama Yuiri, Mukaichi Mion, Yokoyama Yui

    SKE48 <3>
    Obata Yuna, Suda Akari, Matsui Jurina

    NMB48 <3>
    Ota Yuuri, Shiroma Miru, Yamamoto Sayaka

    HKT48 <4>
    Sashihara Rino, Tanaka Miku, Matsuoka Hana, Miyawaki Sakura

    NGT48 <2>
    Ogino Yuka, Nakai Rika

    STU48 <1>
    Takino Yumiko



    via Anakamirikarutenani
    Read more

    Kecintaan Member AKB48 Group Akan Diuji Lewat "Ujian Center"


    20 Januari 2018, AKB48 Group mengumumkan bahwa akan mengadakan "Ujian Center [センター試験]" yang akan di gelar di 6 lokasi di Jepang yakni Tokyo, Nagoya, Osaka, Fukuoka, Niigata, Hiroshima dan 3 lokasi di luar Jepang yakni Indonesia, Thailand dan Taiwan.

    Hal ini diumumkan di hari kedua event 'AKB48 Group Request Hour Set List Best 100 2018 [AKB48グループリクエストアワー セットリストベスト100 2018]' yang digelar di Tokyo Dome City Hall, 20 Januari 2018.

    Saat encore, sebuah VTR pengumuamn diputar, "Ujian Center AKB48 Group telah diputuskan!". Ujian ini akan menguji rasa cinta member AKB48 Group dengan pertanyaan seperti sejarah group, lirik, koreografi dan hal lainnya yang wajib diketahui oleh seorang member.

    Staf juga telah mengadakan tes dini kepada member pada bulan ini dengan nilai hasil tes tertinggi yakni 67 poin dan nilai terendah 19 poin dengan nilai rata-rata 36,2.

    16 member dengan nilai tertinggi dari "Ujian Center" akan menjadi "Senbatsu Spesial" dan direncanakan akan merilis lagu.

    "Ujian Center" ini akan digelar serentak pada tanggal 10 Maret 2018 mendatang.



    via Anakamirikarutenani
    Read more

    Hari Kedua AKB48 Group Request Hour Set List Best 100 2018 || 75 ~ 1


    20 Januari 2018, AKB48 Group menggelar hari kedua 'AKB48 Group Request Hour Set List Best 100 2018 [AKB48グループリクエストアワー セットリストベスト100 2018]' di Tokyo Dome City Hall.

    'AKB48 Group Request Hour' merupakan event tahunan untuk menetukan lagu-lagu terbaik AKB48 Group yang dipilih oleh fans melalui sistem vote.

    Tahun ini menjadi tahun ke-11 sejak event ini pertamakali digelar di tahun 2008. Terdapat 1078 lagu [tidak termasuk lagu unit dan solo] dari AKB48, SKE48, NMB48, HKT48, NGT48, STU48 dan SDN48 yang dapat dipilih oleh fans melalui sistem vote yang berlangsung dari 21 November hingga 11 Desember tahun lalu.

    Di hari kedua ini, diumumkan lagu dari peringkat 75 ~ 1 yang dibagi menjadi 3 show.

    AKB48 Group Request Hour Set List Best 100 2018 

    Hari Kedua - SHOW 1: 75 ~ 51
    20 Januari 2018 @ Tokyo Dome City Hall
    Credit: Stage48

    Kageana: Obata Yuna 

    M00: Overture
    M01: 75) #Sukinanda (AKB48's 49th Single)

    -- MC1 - #Sukinanda members except HKT48 --

    M02: 74) Chain of Love(HKT48's 7th Single) *Ueno Haruka center
    M03: 73) Seifuku wo kita meitantei (SKE48's 18th Single - Dreaming Girls)
    M04: 72) Boku wa Ai sarete inai (NMB48's 3rd Album) (Shiroma Miru)
    M05: 70) Inori wa Donna Mirai mo Shiawase ni Kaeru (AKB48 Team Surprise / NGT48 Team NIII's 3rd Stage) (Kitahara Rie, Yamaguchi Maho, Hasegawa Rena, Nishimura Nanako)

    -- MC2 Cho Kurena --

    M06: 70) Kimi no News (AKB48 Team Surprise / NGT48 Team NIII's 3rd Stage) (Team NIII)
    M07: 69) Yasashisa ni Amaerarenai (AKB48 Team Surprise / NGT48 Team NIII's 3rd Stage) (Team NIII)
    M08: 68) Anata no Kawari wa Inai (AKB48 Team Surprise / NGT48 Team NIII's 3rd Stage) (Team NIII)

    -- MC3 Tanaka Natsumi, Oguri Yui --

    M09: 66) Seifuku wo Nugitaku Natte Kita (SKE48's 2nd Album)
    M10: 66) Zankoku na Ame (AKB48 Team Surprise / NGT48 Team NIII's 3rd Stage) (Ogino Yuka, Kashiwagi Yuki)
    M11: 65) Hidari no Ude de Tsuresatte (AKB48 Team Surprise / NGT48 Team NIII's 3rd Stage) (Nakai Rika, Sato Anju, Sugahara Riko, Nara Miharu)
    M12: 64) Hanashiaite wa Reizouko (AKB48 Team Surprise / NGT48 Team NIII's 3rd Stage) (Takkura Moeka, Oguma Tsugumi, Tano Ayaka)
    M13: 63) Omoidasete Yokatta (AKB48's 50th Single) (STU48)

    -- MC4 STU48 --

    M14: 62) Hokori no Oka (AKB48 Team Surprise / NGT48 Team NIII's 3rd Stage) (Team NIII)
    M15: 61) Onegai Valentine (HKT48's 1st Single)

    -- MC5 Kubo Satone, Fujita Nana, Muto Tomu --

    M16: 60) Las Vegas de Kekkon Shiyou (AKB48 Team Surprise / NGT48 Team NIII's 3rd Stage) (Team NIII) (Homma Hinata, Nishigata Marina, Murakumo Fuka)
    M17: 59) Saisho no Ai no Monogatari (AKB48's 4th Album) (Mukaichi Mion, Kojima Mako, Takahashi Juri)
    M18: 58) Buddy (HKT48's 6th Single)

    -- MC6 Shibuya Nagisa --

    M19: 57) Koi no Yubisaki (HKT48's 6th Single)
    M20: 56) Igai ni Mango (SKE48's 20th Single)

    -- MC7 Kashiwagi Yuki, Sashihara Rino --

    M21: 55) Koko ga Rhodes da, Koko de Tobe! (AKB48's 6th Album)

    -- MC8 Hiwatashi Yui, Chiba Eri --

    M22: 54) Niji no Tsukurikata (NMB48's 14th Single) (Ota Yuuri, Shibuya Nagisa, Naiki Kokoro, Jo Eriko, Chihiro Kawakami)
    M23: 53) Tonari no Kare wa Kakko yoku Mieru (HKT48's 10th Single)
    M24: 52) Ijiwaru Chu! (HKT48's 6th Single) (Yabuki Nako) (Back-dancers: Sashihara Rino, Miyawaki Sakura, Tashima Meru, Tomonaga Mio)
    M25: 51) NGT48 (NGT48)

    ---- ENCORE ----
    EN01:
    Namida no Hyomen Choryoku (Okada Nana, Takahashi Juri, Mukaichi Mion, Kojima Mako)
    EN02: Tengoku no Kakurega (Nakai Rika, Yoshida Akari, Suda Akari, Kawamoto Saya, Hiwatashi Yui)

    -- MC9 --


    EN03: Kutsuhimo no Musubikata
    END


    Shimeana: Kitahara Rie

    =========================================================================

    Hari Kedua - SHOW 2: 50 ~ 26
    20 Januari 2018 @ Tokyo Dome City Hall

    Kageana: Umeyama Cocona

    M00: Overture

    M01: 50) Kimi wa doko ni iru? (AKB48's 44th Single) (NGT48)

    -- MC1 Takayanagi Akane, Suda Akari, Souda Sarina, Furuhata Nao, Obata Yuna, Oba Mina --


    M02: 49) Madogiwa LOVER (SKE48's 19th Single) (Next Positions: Kitano Ruka, Matsumoto Chikako, Kamata Natsuki, Fukushi Nao, Ichino Narumi, Arai Yuki)
    M03: 48) Akigan Punk (NGT48's 1st single) (Kashiwagi Yuki, Kitahara Rie, Kato Minami, Nakai Rika, Takakura Moeka)


    -- MC2 Kiss no Tempura: Kitahara Rie, Miyazaki Miho, Oya Shizuka --

    M04: 47) Shutsujin (NGT48's 1st single) (Ogino Yuka, Takakura Moeka, Sato Anju, Tano Ayaka, Nishigata Marina, Murakumo Fuka, Yamaguchi Maho, Nara Miharu, Nishimura Nanako)

    -- MC3 Komiyama Haruka, Chiba Eri, Takahashi Juri, Yamomoto Sayaka, Kushiro Rina, Kitagawa Ryoha, Oba Mina, Motomura Aoi, Matsuoka Natsumi --

    M05: 46) Kurayami Motomu (NGT48's 1st single)
    M06: 45) Hakusen no Uchigawa de (HKT48's 9th Single) (HKT48's 4th gen)
    M07: 44) Show fight! (AKB48's 27th Single)
    M08: 43) Tomadotte Tameratte (AKB48's 49th Single)


    -- MC4 Miyazaki Miho's Room; Guest: Okada Nana, Murayama Yuiri, Ota Yuuri --

    M09: 42) Kiseki no Ryuuseigun (SKE48's 21st Single) (SKE48 Passion for You Senbatsu)
    M10: 41) Yokaze no Shiwaza (Team B 5th Stage) (Kashiwagi Yuki)
    M11: 40) Madonna no Sentaku (AKB48's 42nd Single)


    -- MC5 Matsui Jurina, Komiyama Haruka, Matsumura Kaori, Shiroma Miru, Suda Akari --

    M12: 39) Tsuki no Kamen (AKB48's 49th Single)

    -- MC6 Mukaichi Mion, Mogi Shinobu --

    M13: 38) Sakuranbo wo Musuberuka? (HKT48's 10th Single) (HKT48's 4th gen)
    M14: 37) Akai pinheel to Professor (AKB48's 6th Album) (Matsui Jurina)
    M15: 36) Kanojo (AKB48's 6th Album) (Miyawaki Sakura)


    -- MC7 Yamamoto Ayaka, Muto Orin, Kitagawa Yoshino --

    M16: 35) Otona Ressha (AKB48's 39th Single) (HKT48)
    M17: 34) Private Summer (AKB48's 49th Single)
    M18: 33) Gesu na Yume (AKB48 Team Suprise/ NGT48 Team NIII 3rd Stage) (Kato Minami, Yamada Noe)
    M19: 32) Daite Yaccha Sakuragicho 9NGT48's 2nd Single) (Nakai Rika)
    M20: 31) Setouchi no Koe (AKB48's 48th single) (STU48)
    M21: 30) Taiyou ga Sakamichi wo Noboru goro (NMB48's 16th Single)
    M22: 29) 11gatsu no Anklet (AKB48's 50th Single) Oguri Yui center
    M23: 28) Osaekirenai Shoudou (AKB48's 46th Single)
    M24: 27) Yume no Kaidan wo Nabore! (SKE48's 21st Single) (ske48 Kenkyuusei)
    M25: 26) Junjou Yoroshiku! (NGT48's 1st Single) (Oguma Tsugumi, Sugahara Riko, Hasegawa Rena, Homma Hinata, Yamada Noe, Kusakabe Aina, Seiji Reina)


    ---- ENCORE ----
    EN01:
    Gomen ne, Suki ni Nacchatte... (Kubo Satone, Okabe Rin, Oguri Yui, Kuranoo Narumi, Obata Yuna, Yamamoto Ayaka, Matsuoka Hana, Kato Minami, Takino Yumiko)
    EN02: Kiss Campaign (Miyawaki Sakura, Taniguchi Megu, Iriyama Anna)


    -- MC8 --


    EN03: Kutsuhimo no Musubikata
    END


    Shimeana: Homma Hinata

    =========================================================================

    Hari Kedua - SHOW 3: 25 ~ 1
    20 Januari 2018 @ Tokyo Dome City Hall

    Kageana:

    M00: Overture
    M01: 25) Hohoemi no Toki (AKB48's 50th Single) (Taniguchi Megu, Komiyama Haruka, Yabuki Nako, Kubo Satone, Kawamoto Saya, Fukuoka Seina, Kuranoo Narumi)

    -- MC1 Taniguchi Megu, Komiyama Haruka, Kubo Satone, Kawamoto Saya, Fukuoka Seina, Kuranoo Narumi, Yokoyama Yui --

    M02: 24) Himitsu no Diary (AKB48's 35th Single)

    -- MC2 Tanaka Natsumi, Ogino Yuka --

    M03: 23) Darashinai Aishikata (AKB48's 49th Single)

    -- MC3 Kojima Mako, Okabe Rin, Komiyama Haruka, Takita Kayoko, Takahashi Juri, Muruyama Yuiri --

    M04: 22) Otona ni naru mae ni (NGT48's 2nd Single) (High School Senbatsu)
    M05: 21) Ice no kuchizuke (AKB48's 22nd Single) (Sasaki Yukari, Muto Tomu, Takahahsi Juri, Omori Miyu)
    M06: 20) Fuyushougun no Regret (NMB48's 6th Single) Yagura Fuuko center
    M07: 19) Choose me! (AKB48's 15th Single)
    M08: 18) Yaban na Kyuuai (AKB48's 50th Single)
    M09: 17) Koisuru Ribbon! (HKT48's 10th Single)
    M10: 16) Boku no Namida wa nagarenai (NGT48's 2nd Single)
    M11: 15) Coin Toss (AKB48's 8th Album)
    M12: 14) Dakitsukouka? (AKB48's 49th Single)
    M13: 13) Gikochinai Tsuugaku Densha (NGT48's 2nd Single)
    M14: 12) Koko de Ippatsu (SKE48's 13th Single)
    M15: 11) Nani ka ga iru (NGT48's 2nd Single)
    M16: 10) Get You! (AKB48's 8th Album) -(Sashihara Rino)
    M17: 09) Seishun Dokei (NGT48's 1st Single)
    M18: 08) Tsuki to Mizukagami (Team A 7th Stage) (Yokoyama Yui)
    M19: 07) Midori to mori undoukouen (AKB48's 47th Single)
    M20: 06) Romantic Byou (HKT48's 10th Single)
    M21: 05) Max toki 315go (AKB48's 43rd Single)
    M22: 04) Hanauranai (SKE48's 2nd Album) (Matsui Jurina)
    M23: 03) Shita no Na de Yobeta no wa... (NGT48's 1st Single) (NGT48 Kenkyuusei)
    M24: 02) 47 e no Suteki na Machi e (AKB48's 37th Single)
    M25: 01) Sekai wa doko made Aozora na no ka? (NGT48's 2nd Single)


    ---- ENCORE ----
    EN01:
    Kusai mono Darake (Yamamoto Sayaka, Yokoyama Yui, Kashiwagi Yuki)


    -- MC4 --

    EN02: Kutsuhimo no Musubikata
    END


    Shimeana:  




    via Anakamirikarutenani
    Read more

    Jumat, 19 Januari 2018

    AKB48 Group Request Hour Set List Best 100 2018 || Hari Pertama: 100 ~ 76


    19 Januari 2018, AKB48 Group menggelar hari pertama 'AKB48 Group Request Hour Set List Best 100 2018 [AKB48グループリクエストアワー セットリストベスト100 2018]' di Tokyo Dome City Hall.

    'AKB48 Group Request Hour' merupakan event tahunan untuk menetukan lagu-lagu terbaik AKB48 Group yang dipilih oleh fans melalui sistem vote.

    Tahun ini menjadi tahun ke-11 sejak event ini pertamakali digelar di tahun 2008. Terdapat 1078 lagu [tidak termasuk lagu unit dan solo] dari AKB48, SKE48, NMB48, HKT48, NGT48, STU48 dan SDN48 yang dapat dipilih oleh fans melalui sistem vote yang berlangsung dari 21 November hingga 11 Desember tahun lalu.

    Di hari pertama ini, diumumkan lagu dari peringkat 100 ~ 76.

    AKB48 Group Request Hour Set List Best 100 2018 
    Hari Pertama: 100 ~ 76
    19 Januari 2018 @ Tokyo Dome City Hall
    Credit: Stage48

    Kageana: Oguri Yui

    M00: Overture
    M01: 100) Omoide Ijou (SKE48's Team S 3rd Stage Song) (Matsui Jurina, Goto Rara, Obata Yuna)
    M02: 99) Kiss wa Matsushikanai no Deshouka? (HKT48's 10th Single)

    -- MC1: Sashihara Rino, Matsui Jurina, Yamamoto Sayaka, Yokoyama Yui, Okada Nana, Kitahara Rie, Miyawaki Sakura --

    M03: 98) Zipper (NMB48 Team N 3rd Stage Song) (Yoshida Akari, Uemura Azusa, Murase Sae)
    M04: 97) ONEW no Uabaki (NMB48 Team N 3rd Stage Song) (Shiroma Miru, Ichikawa Miori, Umeyama Cocona)
    M05: 96) Ii Hito Ii Sagi (SKE48's 20th Single Coupling Song)
    M06: 94) Shonichi (AKB48's Team B 3rd Stage Song) (Kashiwagi Yuki, Fukuoka Seina, Goto Moe, Tatsuya Makiho, Sakaguchi Nagisa, Yamabe Ayu, Nishikawa Rei, Ma-Chia-Ling, Takeuchi Miyu)
    M07: 94) Sasasa Saikoo!! (NMB48's 3rd Album Song) (Yamamoto Ayaka, Umeyama Cocona, Yamada Suzu, Iwata Momoka, Mizokawa Mirai, Jonishi Rei) 

    -- MC2: Okabe Rin --

    M08: 93) Eien no Legacy (SKE48's 21st Single Coupling Song: Oya Masana's Graduation Song) (Matsui Jurina Center)
    M09: 92) Kimi no Hitomi wa Planetarium (AKB48's 33rd Single Coupling Song)
    M10: 91) Oteage Lullaby (Team Surprise 1st Stage) (Saito Makiko)
    M11: 90) HKTjou, Ima, Ugoku (HKT48's 7th Single Coupling Song)
    M12: 89) Cross (SKE48's Team KII 3rd Stage Song) (Takayanagi Akane, Kitano Ruka, Hidaka Yuzuki)
    M13: 88) Mou Hadashi ni Hanarenai (NMB48's 8th Single Coupling Song) (Shibuya Nagisa (c), Murase Sae (c), Hayashi Momoka, Kusaka Konomi, Kawakami Chihiro, Okita Ayaka, Kojima Karin, Naiki Kokoro) 

    -- MC3: Myao Room (Tamu: Nakai Rika) --

    M14: 87) Jibuntachi no Koi ni Kagitte (AKB48's 49th Single Coupling Song: Future Girls)
    M15: 86) Overture (NGT48 Version)
    M16: 85) LOVE Shugyou (AKB48's 31st Single Coupling Song) (Iwatate Saho, Omori Miyu, Okada Nana, Kitazawa Saki, Kojima Mako, Sasaki Yukari, Shinozaki Ayana, Murayama Yuiri, Mogi Shinobu)
    M17: 84) Hotei Sokudo to Yuuetsukan (AKB48's 50th Single Coupling Song: U-17 Senbatsu)
    M18: 83) 365nichi no Kamihikouki (AKB48's 42nd Single Coupling Song) 

    -- MC4: Yamamoto Sayaka, Hidaka Yuzuki, Kokoa Kai --

    M19: 82) Melon Juice (HKT48's 2nd Single)
    M20: 81) Sayonara de Owaru Wake Janai (AKB48's 50th Single Coupling Song: Watanabe Mayu's Graduation Song) (Mukaichi Mion and Oguri Yui)
    M21: 80) Seijun Philosophy (AKB48's 33rd Single Coupling Song: Team 4) (Iwatate Saho, Okada Nana, Kitazawa Saki, Kojima Mako, Shinozaki Ayana, Murayama Yuiri, Mogi Shinobu)
    M22: 79) Gunyatto Magatta (HKT48's 10th Single Coupling Song: Diamond Girls)
    M23: 78) Saikou Ka Yo (HKT48's 8th Single) 

    -- MC5: HKT48 --

    M24: 77) Romance Kakurenbo (AKB48 Team B 5th Stage Song/AKB48 4th Album Song) (Omori Miyu)
    M25: 76) Onna no Ko Damon, Hashiranakya! (HKT48's 8th Single Coupling Song) (Matsuoka Hana) 

    ENCORE
    EN01:
    Renai Mukenjigoku (Komiyama Haruka, Sashihara Rino, Ogino Yuka)
    EN02: Mystery Line (Shiroma Miru, Tano Yuka, Matsui Jurina) 

    -- MC6 --

    EN03: Kutsuhimo no Musubikata 

    Shimeana: Matsuoka Hana 



    via Anakamirikarutenani
    Read more

    NMB48 Ichikawa Miori Umumkan Kelulusannya Dari Group


    Member NMB48 Ichikawa Miori telah mengumumkan kelulusannya dari group. Hal ini diumumkan Ichikawa saat dirinya tampil di event AKB48 Group, 'AKB48 Group Request Hour Set List Best 100 2018 [AKB48グループ リクエストアワー セットリストベスト100 2018]' yang digelar 19 Januari 2018 di Tokyo Dome City Hall.

    Dalam pengumumannya, Ichikawa mengatakan, "Ada sesuatu yang ingin ku sampaikan ke kalian semua. Aku, Ichikawa Miori, akan lulus dari NMB48 di musim semi tahun ini. 8 tahun menjalani hidup sebagai seorang Idol, banyak kesempatan yang kudapatkan. Bergabung dengan AKB48 dan NMB48, bertemu dengan para member dan staf, serta fans yang selalu mendukung ku, ini adalah harta karun dalam hidup ku. Terimakasih banyak. Aku sangat senang jika kalian terus mendukung ku kedepannya."

    Mengenai rencana Ichikawa kedepannya, hal ini akn diungkapkannya saat dirinya tampil di SHOWROOM.

    Ichikawa Miori bergabung dengan AKB48 di tahun 2010 sebagai Generasi 10 AKB48. Juni 2011 dirinya dipromosikan ke Team 4 dan Agustus 2012 di pindahakna ke Team B. April 2013 Ichikawa berstatus Kennin di NMB48 Team N hingga ditransfer penuh ke NMB48 Team BII pada bula Februari 2014. Januari 2017 Ichikawa kembali ke Team N hingga sekarang.



    via Anakamirikarutenani
    Read more

    Selasa, 16 Januari 2018

    AKB48 Okada Nana Akan Segera Merilis Photobook Solo Pertamanya


    Member AKB48 Okada Nana akan merilis photobook solo pertamanya.

    Hal ini diumumkan di konser solo Okada Nana yang digelar di Tokyo Dome City hall, 16 Janauri 2018. Saat encore, Okada mengumumkan perihal photobook solonya. "Sekitar bulan November lalu, aku melakukan pemotretan untuk phtobook ku di luar negeri. Aku juga menantikan photobook ku ini."

    Photobook Okada nana rencananya akan dirilis pada tanggal 27 Februari 2018 mendatang.



    via Anakamirikarutenani
    Read more

    NMB48 Yoshida Akari Dikontrak Sebagai Model Eksklusif Majalah Fashion "Ray"


    Member NMB48 Yoshida Akari telah dipilih sebagai model eksklusif majalah fashion wanita 'Ray'.

    Hal ini diumumkan di event 'HAIR OF THE YEAR 2' yang digelar hari ini, 16 Januari 2018 di Tokyo. Di event ini, Yoshida meraih penghargaan khusus dari para juri, "SNS Beauty". Penghargaan ini diberikan ke Yoshida atas tutor kecantikan yang ia berikan melalui akun resmi YouTube pribadinya.

    Saat meraih penghargaan, Yoshida juga mengumumkan perihal dirinya yang telah dipilih sebgai model eksklusif majalah 'Ray'.

    Yoshida akan resmi tampil sebagai majalah eksklusif majalah 'Ray' edisi bulan Maret 2018 yang akan dirilis 23 Janauri mendatang.



    via Anakamirikarutenani
    Read more

    Ex-Nogizaka46 Fukagawa Mai Akan Rilis Photo Magazine Pertamanya


    Mantan member Nogizaka46 Fukagawa Mai akan merilis photo magazine pertamanya yang berjudul 'MY magazine' pada tanggal 22 Februari 2018 mendatang.

    Photo magazine ini dikemas dengan konten yang membuat fans dapat merasakan pertumbuhan Fukagawa selama setahun sejak dirinya lulus dari seorang Idola. Selain itu juga akan memuat ungkapan Fukagawa yang saat ini menjalani karir sebagai seorang aktris.

    Mengenai photo magazine nya ini, Fukagawa berkomentar, "Sejak lulus dari Nogizaka46, aku ingin menunjukkan perbedaan diriku dari sebelumnya jadi aku senang dapat merilis photo magazine ini. Photo magazine ini akan memperlihatakan sosok Fukagawa Mai yang belum pernah dilihat sebelumnya."



    via Anakamirikarutenani
    Read more