Kamis, 31 Mei 2018

Photobook Member Sakamichi Dominasi Peringkat Pertengahan Tahun 2018 Oricon


31 Mei 2018, perusahaan statistik Oricon Inc merilis TOP 10 Peringkat Penjualan Photobook Semester Awal Oricon 2018 [periode 20 November 2017 ~ 20 Mei 2018].

Di pringkat semester awal 2018 ini, photobook member Keyakizaka46 Nagahama Neru 'Koko Kara [ここから]' yang diirilis 19 Desember 2017 lalu menduduki peringkat pertama dengan total penjualan sebanyak 174,604 copies.

Selain itu, TOP 10 peringkat penjualan photobook semester awal Oricon 2018 ini didominasi oleh photobook solo dari member Sakamichi Series. Tercatat 7 photobook solo member Sakamichi Series berada dalam peringkat TOP 10 termasuk photobook member Noizakak46 Shiraishi Mai 'Passport [パスポート]' yang dirilis pada bulan Februari 2017 lalu.

TOP 10 Peringkat Penjualan Photobook Semester Awal Oricon 2018
  1. Nagahama Neru - Koko Kara = 174,604 copies
  2. Ishida Yuriko - Lily Hibi no Kakera = 156,624 copies
  3. Nishino Nanase - Watashi no koto = 111,713 copies
  4. Hori Miona - Kimi Rashisa = 65,061 copies
  5. Watanabe Rika - Jozetsu na Manazashi = 62,351 copies
  6. Hoshino Minami - Itazura = 61,622 copies
  7. Yoda Yuki - Hinata no Ondo = 58,241 copies
  8. Kamenashi Kazuya - Yume yori Kame = 57,959 copies
  9. Aran Shirahama - TIMBRE = 47,331 copies
  10. Shiraishi Mai - Passport = 46,662 copies



via Anakamirikarutenani
Read more

Ex-Nogizakak46 Kawamura Mahiro Terlibat di Drama Panggung Aksi & Komedi "Momotarou"


31 Mei 2018, mantan member Nogizka46 Kawamura Mahiro mengahdiri konferensi pers drama panggung 'Momotarou [ももたろう]' yang digelar di Tokyo.

'Momotarou' akan menjadi pekerjaan drama panggung pertama Kawamura setelah kelulusannya dari Nogizaka46.

Drama panggung 'Momotarou' ini merupakan drama panggung yang diangkat dari kisah yang sudah populer di Jepang dengan ditambah unsur action dan komedi dalam ceritanya. Drama panggung ini disutradarai oleh komedian NON STYLE Ishida Akira yang juga berperan sebagai Momotarou.

Dapat terlibat dalam drama panggung ini, Kawamura berkomentar, "Aku sudah menantikan untuk dapat terlibat dalam pekerjaan yang menyenangkan seperti ini." Mengenai peran Kawamura, sang sutradara Ishida berkomentar, "Jika dicerita aslinya, hanya ada kisah kakek dan nenek.. tapi di drama panggung ini akan ada sosok gadis aneh yang kawaii. Bukan pemain lain yang mengatakan dirinya kawaii, melainkan dirinya sendiri yang selalu mengatakan "kawaii"." Mendengar penjelasan ini Kawamura berkomentar, "Eh, bagai mana ini? Baiklah, aku akan melakukan yang terbaik."

Drama panggung 'Momotarou' akan dipentaskan mulai 23 Juli ~ 10 Agustus 2018 di Lumine the Yoshimoto, Tokyo.



via Anakamirikarutenani
Read more

Rabu, 30 Mei 2018

Hasil Vote Sementara "AKB48 53rd Single Sekai Senbatsu Sousenkyo" Diumumkan


30 Mei 2018, hasil sementara dari perolehan vote event 'AKB48 53rd Single Sekai Senbatsu Sousenkyo [AKB48 53rdシングル 世界選抜総選挙]' diumumkan di theater AKB48.

Member NGT48 Ogino Yuka berada diperingkat pertama sementara dengan perolehan 59,531 vote diikuti oleh member SKE48 Matsui Jurina diperingkat dua dengan 38,943 vote dan member HKT48 Miyawaki Sakura diperingkat tiga dengan 32,614 vote.

Hasil Vote Sementara 
'AKB48 53rd Single Sekai Senbatsu Sousenkyo'

Senbatsu
001. Ogino Yuka - 59,531 vote
002. Matsui Jurina - 38,943 vote
003. Miyawaki Sakura - 32,614 vote
004. Okada Nana - 27,008 vote
005. Suda Akari - 22,762 vote
006. Takahashi Juri - 20,670 vote
007. Tano Ayaka - 17,332 vote
008. Yabuki Nako - 13,981 vote
009. Kato Minami - 13,905 vote
010. Isshiki Rena - 13,372 vote
011. Hasegawa Rena - 12,622 vote
012. Arai Yuki - 11,533 vote
013. Fuchigami Mai - 11,369 vote
014. Mukaichi Mion - 11,297 vote
015. Fukuoka Seina - 11,059 vote
016. Obata Yuna - 10,963 vote

Undergirls
017. Tanaka Miku - 10,859 vote
018. Muto Tomu - 10,671 vote
019. Nakamura Ayuka - 10,531 vote
020. Yamada Noe - 10302 vote
021. Yokoyama Yuki [Soukantoku] - 10,296 vote
022. Homma Hinata - 10,038 vote
023. Iwatate Saho - 9,880 vote
024. Taniguchi Megu - 9,679 vote
025. Naiki Kokoro - 9,647 vote
026. Tashima Meru - 9,627 vote
027. Onishi Momoka - 9,481 vote
028. Kato Yuuka - 9,179 vote
029. Nishimura Nanako - 9,057 vote
030. Takeuchi Saki - 8,958 vote
031. Oba Mina - 8,812 vote
032. Ota Yuuri - 8,746 vote 

Next Girl
033. Kitagawa Ryoha - 8,613 vote
034. Goto Moe - 8,552 vote
035. Kubo Satone - 8,502 vote
036. Sakamoto Erena - 8,299 vote
037. Kuranoo Narumi - 8,293 vote
038. Kawamoto Saya - 8,239 vote
039. Shiroma Miru - 8,102 vote
040. Uchiyama Mikoto - 7,951 vote
041. Toyonaga Aki - 7,867 vote
042. Yoshida Akari - 7,555 vote
043. Fukushi Nao - 7,490 vote
044. Ishida Chiho - 7,409 vote
045. Sugawara Maya - 7,092 vote
046. Nakai Rika - 6,942 vote
047. Mizuno Airi - 6,797 vote
048. Shibuya Nagisa - 6,761 vote

Future Girl
049. Oguri Yui - 6,727 votes vote
050. Yamauchi Mizuki - 6,690 vote

051. Sugiyama Aika - 6,678 vote
052. Shimono Yuki - 6,632 vote
053. Takino Yumiko - 6,615 vote
054. Suenaga Oka - 6,577 vote
055. Okada Miku - 6,507 vote

056. Honda Hitomi - 6,466 vote
057. Oda Ayaka - 6,416 vote
058. Takahata Yuuki - 6,408 vote
059. Motomura Aoi - 6,406 vote
060. Nakano Ikumi - 6,386 vote
061. Okabe Rin - 6,192 vote

062. Nishigata Marina - 6,147 vote
063. Kurihara Sae - 6,116 vote
064. Akiyoshi Yuka - 6,072 vote

Upcoming Girls
065. Kawakami Chihiro - 5,973 vote
066. Sasaki Yukari - 5,945 vote
067. Jonishi Rei - 5,931 vote
068. Murase Sae - 5,871 vote

069. Unjo Hirona - 5,845 vote
070. Kamata Natsuki - 5,797 vote
071. Sakaguchi Nagisa - 5,774 vote
072. Tanaka Natsumi 5,716 vote
073. Takayanagi Akane - 5,620 vote
074. Komiyama Haruka - 5,507 vote
075. Kawakami Rena - 5,461 vote
075. Nishikawa Rei - 5,461 vote
077. Shinozaki Ayana - 5,420 vote
078. Kojima Mako - 5,405 vote
079. Mogi Shinobu - 5,294 vote

080. Jo Eriko - 5,278 vote

Dai 10-kai Sekai Senbatsu Sosenkyo Kinen-waku
081. Hashimoto Haruna 5,272 vote
082. Furuhata Nao - 5,225 vote
083. Yamaguchi Maho - 5,187 vote
084. Takakura Moeka 5,164 vote
085. Shirai Kotono - 5,117 vote
086. Ichikawa Manami - 5,082 vote
087. Chou Kurena 5,077 vote

088. Matsuoka Natsumi 4,979 vote
088. Oda Erina - 4,979 vote
090. Tani Marika 4,934 vote
091. Matsumura Kaori - 4,879 vote
092. Yahagi Yukina - 4,856 vote
093. Kumazaki Haruka - 4,837 vote

094. Hiwatashi Yui - 4,772 vote
095. Ego Yuna - 4,587 vote
096. Hokazono Hazuki - 4,579 vote
097. Aoki Shiori - 4,406 vote
098. Nagano Serika - 4,392 vote
099. Yamada Nanami - 4,380 vote
100. Ota Nao - 4,369 vote

101 ~
101. Cherprang Areekul - 4,315 vote
102. Jitoue Nene - 4,307
103. Satou Akari - 4,299 vote
104. Ma Chia-Ling - 4,278 votes vote

105. Ida Reona - 4,238 vote
106. Yamamoto Ayaka - 4,208 vote
107. Oguma Tsugumi - 4,194 vote
108. Omori Miyuu - 4,170 vote
109. Murakawa Bibian - 4,141 vote
110. Hidaka Yuzuki - 4,105 vote
111. Yamane Suzuha - 4,099 vote
112. Kato Rena - 3,981 vote

113. Tomonaga Mio - 3,918 vote
114. Aramaki Misaki - 3,889 vote
115. Nojima Kano - 3,883 vote
116. Matsumoto Chikako - 3,807 vote

117. Kushiro Rina - 3,758 vote
118. Uemura Azusa - 3,676 vote

119. Sato Shiori - 3,548 vote
120. Music / Praewa Suthamphong - 3,493 vote



via Anakamirikarutenani
Read more

Rekor Baru! Total Penjualan Single ke-52 AKB48 "Teacher Teacher" di Hari Pertama


Tanggal 30 Mei 2018, AKB48 resmi merilis single ke-52 group yang berjudul 'Teacher Teacher'.

Dihari pertama perilisan, single ini telah terjual sebanyak 1,591,164 copies dan menduduki top chart single harian Oricon.

Penjualan hari pertama single 'Teacher Teacher' menjadi penjualan tertinggi di hari pertama single AKB48 dan menjadi rekor baru mengalahkan total penjualan tertinggi single sebelumnya yakni single ke-40 AKB48 'Bokutachi wa Tatakawanai [僕たちは戦わない]' yang terjual sebanyak 1,472,375 copies.

Selain itu, untuk versi Billboard Jepang, single 'Teacher Teacher' terjual lebih dari 2 juta yakni 2,580,513 copies di hari pertama penjualan.

Total Penjualan 5 Single Terbaru AKB48 di Hari Pertama [Oricon]
  1. Teacher Teacher = 1,591,164
  2. Ja-Ba-Ja =1,028,653
  3. 11-gatsu no Anklet = 1,048,400
  4. #SukiNanda = 1,036,551
  5. Negaigoto no Mochigusare = 1,217,244

Peringkat Penjualan Hari Pertama Single pra-Senbatsu Sousenkyo AKB48G [Oricon]
  1. Teacher Teacher = 1,591,164
  2. Bokutachi wa Tatakawanai - 1,472,375
  3. Labrador Retriever - 1,462,156
  4. Sayonara Crawl - 1,450,881
  5. Tsubasa wa Iranai -  1,331,907
  6. Negaigoto no Mochigusare = 1,217,244
  7. Manatsu No Sounds Good - 1,170,554
  8. Everyday, Katyusha - 942,475
  9. Ponytail to Shushu - 354,403
  10. Namida Surprise - 41,046

TOP 3 Penjualan Tertinggi Single AKB48 di Hari Pertama [Oricon]
  1. Teacher Teacher = 1,591,164
  2. Bokutachi wa Tatakawanai = 1,472,375
  3. Labrador Retriever = 1,462,156

AKB48 - Teacher Teacher



via Anakamirikarutenani
Read more

Selasa, 29 Mei 2018

AKB48 Shimoaoki Karin Umumkan Kelulusannya Dari Group


Member AKB48 Team 8 perwakilan prefektur Kagoshima, Shimoaoki Karin telah mengumumkan kelulusannya dari group. Hal ini diumumkan Shimoaoki saat dirinya tampil di penampilan stage 'Aitakaata [会いたかった]' yang digelar 29 Mei 2018.

Setelah pertunjukan selesai, melalui akun Twitter resminya, Shimoaoki mengungkapkan alasan kelulusannya, "Selama 4 tahun, aku telah melakukan berbagai kegiatan bersama Team 8. Bertemu dengan member Team 8 yang ku sayangi, mendapatkan berbagai pengalaman, dan ketika belajar banyak hal aku pun mulai memikirkan masa depan ku dan ingin belajar lebih banyak hal lagi serta menantang berbagai hal! Perasaan ini semakin kuat ku rasakan."

Mengenai kegiatan akhir serta jadwal pertunjukan kelulusannya akan diumumkan melalui situs resmi group kemudian hari.



via Anakamirikarutenani
Read more

Senin, 28 Mei 2018

Detil Album Pertama Hiragana Keyakizaka46 "Hashiridasu Shunkan"


Detil album pertama idol group Hiragana Keyakizaka46 'Hashiridasu Shunkan [走り出す瞬間]' yang akan dirilis 20 Juni 2018 mendatang telah terungkap.

Album pertama Hiragana Keyakizaka46 ini hadir dalam 3 tipe yakni Tipe A, B dan Reguler Edition dan berisi 18 lagu baru.

Tipe A dan B hadir dengan Blu-ray Limited Edition. Blu-ray Limited Edition Tipe A hadir dengan penampilan hari ketiga konser Hiragana Keyakizaka46 di Nippon Budokan yang digelar 1 Februari 2018 lalu sementara Blu-ray Limited Edition Tipe B hadir dengan penampilan Hiragana Keyakizaka46 di tur live mereka 'Hirgana Zenkoku Tour 2017 [ひらがな全国ツアー2017]' yang digelar tahun lalu. Tipe A dan Tipe B juga hadi dengan MV dan lagu baru.

Untuk cover, member Hirgana Keyakizaka46 mengenakan seragam baru berwarna putih. Pemotretan gambar untuk cover dilakukan pada akhir bulan Maret di daerah Keyakizaka, Roppongi.

TIPE A


CD
  1. Hiragana Keyaki / :ひらがなけやき
  2. Dare Yori mo Takaku Tobe! / 誰よりも高く跳べ!
  3. Bokutachi wa Tsukiatte Iru / 僕たちは付き合っている
  4. W-KEYAKIZAKA no Uta / W-KEYAKIZAKAの詩
  5. Eien no Hakusen / 永遠の白線
  6. Chinmoku Shita Koibito yo / 沈黙した恋人よ
  7. Soredemo Aruiteru / それでも歩いてる
  8. NO WAR in the future
  9. Ima Ni Mite Iro / イマニミテイロ
  10. Hanbun no Kioku / 半分の記憶
  11. [NEW] Kitai Shite Inai Jibun / 期待していない自分
  12. [NEW] Senko Hanabi ga Kieru Made / 線香花火が消えるまで
  13. [NEW] Mijukuna Ikari / 未熟な怒り
  14. [NEW] Wazukana Hikari / わずかな光
  15. [NEW] Knock wo Suru na! / ノックをするな
  16. [NEW] Halloween no Kabocha ga Wareta / ハロウィンのカボチャが割れた
  17. [NEW] Yakusoku no Tamago / 約束の卵

Blu-ray
  • Kitai Shite Inai Jibun Music Video

Hiragana Keyaki Budokan ~Day 3 Special Selection~ [180201 @ Nippon Budokan]
  • Overture
  • Opening
  • Hiragana Keyaki / ひらがなけやき
  • Futari Saison / 二人セゾン
  • Bokutachi wa Tsukiatteiru / 僕たちは付き合っている
  • Chinmoku Shita Koibito yo / 沈黙した恋人よ
  • 100nen Mateba / 100年待てば
  • Dance Track
  • Seifuku no Mannequin / 制服のマネキン
    Eien no Hakusen / 永遠の白線
  • Dare Yori mo Takaku Tobe! / 誰よりも高く跳べ!
  • Ima ni Miteiro / イマニミテイロ
  • MC
  • Dare Yori mo Takaku Tobe! / 誰よりも高く跳べ! [Double Encore]



TIPE B


CD
  1. Hiragana Keyaki / :ひらがなけやき
  2. Dare Yori mo Takaku Tobe! / 誰よりも高く跳べ!
  3. Bokutachi wa Tsukiatte Iru / 僕たちは付き合っている
  4. W-KEYAKIZAKA no Uta / W-KEYAKIZAKAの詩
  5. Eien no Hakusen / 永遠の白線
  6. Chinmoku Shita Koibito yo / 沈黙した恋人よ
  7. Soredemo Aruiteru / それでも歩いてる
  8. NO WAR in the future
  9. Ima Ni Mite Iro / イマニミテイロ
  10. Hanbun no Kioku / 半分の記憶
  11. [NEW] Kitai Shite Inai Jibun / 期待していない自分
  12. [NEW] Kirei ni Naritai / キレイになりたい
  13. [NEW] Natsuiro no Mule / 夏色のミュール
  14. [NEW] Otoko Tomodachi Dakara / 男友達だから
  15. [NEW] Sai Zenretsu e / 最前列へ
  16. [NEW] Oide Natsu no Kyokaisen / おいで夏の境界線
  17. [NEW] Sharin ga Kishimu yo ni Kimi ga Naku / 車輪が軋むように君が泣く

Blu-ray
  • Kitai Shite Inai Jibun Music Video
Hiragana Zenkoku Tour 2017 Live & Documentary
Zepp Tokyo
  • Hiragana Keyaki / ひらがなけやき
  • Futari Saison / 二人セゾン
  • Silent Majority / サイレントマジョリティー
Zepp Namba
  • Tap Dance Performance / タップダンス パフォーマンス
  • Sekai ni wa Ai Shika Nai / 世界には愛しかない
  • Dare Yori mo Takaku Tobe! / 誰よりも高く跳べ!
Zepp Nagoya
  • Poi Performance / Poi パフォーマンス
  • Aozora ga Chigau / 青空が違う
  • Noriokureta Bus / 乗り遅れたバス
  • Te wo Tsunaide Kaerou ka / 手を繋いで帰ろうか
Zepp Sapporo
  • Marching Performance / マーチング パフォーマンス
  • Neko no Namae / 猫の名前
  • Eien no Hakusen / 永遠の白線
Fukuoka Sunpalace
  • Color Guard Performance / カラーガード パフォーマンス
  • AM1:27
  • Koko ni Nai Ashiato / ここにない足跡
-Makuhari Messe Event Hall
  • Overture
  • Hiragana Keyaki / ひらがなけやき
  • MC
  • NO WAR in the future
  • Soredemo Aruiteru / それでも歩いてる
  • Te wo Tsunaide Kaerou ka / 手を繋いで帰ろうか
  • Taiyou wa Miageru Hito wo Erabanai / 太陽は見上げる人を選ばない
  • Bokutachi wa Tsukiatteiru / 僕たちは付き合っている
  • MC
  • W-KEYAKIZAKA no Uta / W-KEYAKIZAKAの詩



Reguler Edition


CD
  1. Hiragana Keyaki / :ひらがなけやき
  2. Dare Yori mo Takaku Tobe! / 誰よりも高く跳べ!
  3. Bokutachi wa Tsukiatte Iru / 僕たちは付き合っている
  4. W-KEYAKIZAKA no Uta / W-KEYAKIZAKAの詩
  5. Eien no Hakusen / 永遠の白線
  6. Chinmoku Shita Koibito yo / 沈黙した恋人よ
  7. Soredemo Aruiteru / それでも歩いてる
  8. NO WAR in the future
  9. Ima Ni Mite Iro / イマニミテイロ
  10. Hanbun no Kioku / 半分の記憶
  11. [NEW] Kitai Shite Inai Jibun / 期待していない自分
  12. [NEW] Sanrinsha ni Noritai / 三輪車に乗りたい
  13. [NEW] Konna Seiretsu wo Dare ga Saseru no ka? / こんな整列を誰がさせるのか?
  14. [NEW] Igokochi Waruku Otona ni Natta / 居心地悪く大人になった
  15. [NEW] Warenai Shabontama / 割れないシャボン玉
  16. [NEW] Hiragana de Koi Shitai / ひらがなで恋したい





Selected Members [New Song]

★ Kitai Shite Inai Jibun ★
1st Generation: Iguchi Mao, Ushio Sarina, Kakizaki Memi, Kageyama Yuuka, Kato Shiho, Saito Kyoko, Sasaki Kumi, Sasaki Mirei, Takase Mana, Takamoto Ayaka, Higashimura Mei
2nd Generation: Kanemura Miku, Kawata Hina, Kosaka Nao, Tomita Suzuka, Nibu Akari, Hamagishi Hiyori, Matsuda Konoka, Miyata Manamo, Watanabe Miho

★ Senko Hanabi ga Kieru Made ★
2nd Generation: Kanemura Miku, Tomita Suzuka, Matsuda Konoka

★ Mijukuna Ikari ★
2nd Generation: Kanemura Miku, Kawata Hina, Kosaka Nao, Tomita Suzuka, Nibu Akari, Hamagishi Hiyori, Matsuda Konoka, Miyata Manamo, Watanabe Miho

★ Wazukana Hikari ★
1st Generation: Sasaki Mirei

★ Knock wo Suru na! ★
1st Generation: Kato Shiho, Takase Mana, Higashimura Mei
2nd Generation: Tomita Suzuka, Watanabe Miho

★ Halloween no Kabocha ga Wareta ★
1st Generation: Ushio Sarina, Kato Shiho, Saito Kyoko, Sasaki Kumi, Takamoto Ayaka

★ Yakusoku no Tamago ★
1st Generation: Iguchi Mao, Ushio Sarina, Kakizaki Memi, Kageyama Yuuka, Kato Shiho, Saito Kyoko, Sasaki Kumi, Sasaki Mirei, Takase Mana, Takamoto Ayaka, Higashimura Mei
2nd Generation: Kanemura Miku, Kawata Hina, Kosaka Nao, Tomita Suzuka, Nibu Akari, Hamagishi Hiyori, Matsuda Konoka, Miyata Manamo, Watanabe Miho

★ Kirei ni Naritai ★
2nd Generation: Kosaka Nao, Nibu Akari, Watanabe Miho

★ Natsuiro no Mule ★
1st Generation: Iguchi Mao, Kageyama Yuuka, Takase Mana, Higashimura Mei

★ Otoko Tomodachi Dakara ★
1st Generation: Kato Shiho

★ Sai Zenretsu e ★
2nd Generation: Kanemura Miku, Kawata Hina, Kosaka Nao, Tomita Suzuka, Nibu Akari, Hamagishi Hiyori, Matsuda Konoka, Miyata Manamo, Watanabe Miho

★ Oide Natsu no Kyokaisen ★
1st Generation: Iguchi Mao, Ushio Sarina, Kakizaki Memi, Kageyama Yuuka, Kato Shiho, Saito Kyoko, Sasaki Kumi, Sasaki Mirei, Takase Mana, Takamoto Ayaka, Higashimura Mei

★ Sharin ga Kishimu yo ni Kimi ga Naku ★
1st Generation: Iguchi Mao, Ushio Sarina, Kakizaki Memi, Kageyama Yuuka, Kato Shiho, Saito Kyoko, Sasaki Kumi, Sasaki Mirei, Takase Mana, Takamoto Ayaka, Higashimura Mei
2nd Generation: Kanemura Miku, Kawata Hina, Kosaka Nao, Tomita Suzuka, Nibu Akari, Hamagishi Hiyori, Matsuda Konoka, Miyata Manamo, Watanabe Miho

★ Sanrinsha ni Noritai ★
1st Generation: Kakizaki Memi, Sasaki Mirei

★ Konna Seiretsu wo Dare ga Saseru no ka? ★
1st Generation: Iguchi Mao, Ushio Sarina, Kakizaki Memi, Kageyama Yuuka, Kato Shiho, Saito Kyoko, Sasaki Kumi, Sasaki Mirei, Takase Mana, Takamoto Ayaka, Higashimura Mei

★ Igokochi Waruku Otona ni Natta ★
1st Generation: Saito Kyoko

★ Warenai Shabontama ★
2nd Generation: Kawata Hina, Hamagishi Hiyori, Miyata Manamo

★ Hiragana de Koi Shitai ★
1st Generation: Iguchi Mao, Ushio Sarina, Kakizaki Memi, Kageyama Yuuka, Kato Shiho, Saito Kyoko, Sasaki Kumi, Sasaki Mirei, Takase Mana, Takamoto Ayaka, Higashimura Mei
2nd Generation: Kanemura Miku, Kawata Hina, Kosaka Nao, Tomita Suzuka, Nibu Akari, Hamagishi Hiyori, Matsuda Konoka, Miyata Manamo, Watanabe Miho


via Anakamirikarutenani
Read more

Minggu, 27 Mei 2018

HKT48 Akan Gelar Audisi Member Generasi 5


Idol group HKT48 akan membuka audisi member Generasi 5.

HKT48 terakhir kali menggelar audisi di tahun 2016 untuk Generasi 4. Sebelum melakukan audisi, sebuah seminar akan digelar pada 15 Juni 2018 mendatang. Seminar ini akan dihadiri oleh member aktif HKT48 yang akan berbagi pengalaman dan trik mengikuti audisi.

Audisi Generasi 5 HKT48

Periode pendaftaran: Hingga 1 Juli 2018, 23:59:59 JST
Syarat:
  • Gadis usia 11 ~ 18 tahun [per 1 April 2018]
  • Pengalaman tidak diperlukan
  • Mendapat persetujuan dari orang tua/wali
  • Bersedia terikat kontrak dengan HKT48
  • Siap beraktifitas di theater HKT48




via Anakamirikarutenani
Read more

Selasa, 22 Mei 2018

NGT48 Miyajima Aya Umumkan Kelulusannya Dari Group


Member NGT48 Miyajima Aya telah mengumumkan kelulusannya dari group. Hal ini diumumkan oleh Miyajima saat pertunjukan theater stage Kenkyuusei 'PARTY ga Hajimaru yo・ Echigo Yuki Tsubaki [PARTYが始まるよ・えちご雪椿]' yang digelar 22 Mei 2018.

Miyajima Aya telah hiatus dari kegiatan dari group sejak bulan Maret lalu akibat kondisi fisik yang memburuk. Dihari pertama ia kembali berkatifitas, Miyajima mengumumkan kelulusannya.

Dalam pengumumannya, Miyajima mengatakan, "Aku, Miyajima Aya akan lulus dari NGT48." Miyajima melanjutkan, "Kondisi kesehatan ku menurun dan aku mengambil keputusan untuk Hiatus. Meski aku sudah hiatus untuk waktu yang lama sambil menjalani perawatan, namun perkembangannya tidak seperti yang aku harapakan. Aku tidak ingin merepotkan member lagi, dan saat aku memikirkan masa depan ku, saat ini aku sudah berusia 20 tahun, aku memutuskan akan lebih baik untuk lulus."

Kegiatan Miyajima bersama group akan berlangsung hingga akhir bulan Juli, Miyajima mengungkapkan, "Tinggal 2 bulan tersisa. Aku akan melakukan yang terbaik dengan segenap kekuatan ku. Aku akan sangat senag jika kalian tetap memperhatikan diriku."



via Anakamirikarutenani
Read more

Senin, 21 Mei 2018

Nogizaka46 SHOW! REMIX Ikoma Rina Akan Tayang Minggu Depan


Tanggal 27 Mei 2018 mendatang, NHK BS Premium akan menayangkan 'Nogizaka46 SHOW! REMIX! [乃木坂46 SHOW! REMIX!]' episode 02.

Dalam episode Nogizaka46 SHOW! REMIX! episode 02 ini akan menampilakn episode spesial REMIX dari Ikoma Rina yang telah lulus dari Nogizaka46.

NHK BS Premium 'Nogizaka46 SHOW! REMIX!'

Episode: Nogizaka46 SHOW! REMIX! Episode 02
Jadwal Tayang: 27 Mei 2018, 23:00 ~ 23:30 JST / 21:00 ~ 21:30 WIB
Cast: Ikoma Rina, Sakurai Reika, Takahashi Minami, Nogizaka46, AKB48
Isi program:
  • Tayangan ulang perform Kokoro no Placard
  • Tayangan ulang perform Seifuku no Mannequin
  • Tayangan ulang perform Kimi no Na wa Kibou
  • Special Talk Ikoma Rina x Sakurai Reika yang belum ditayangkan
  • Tayangan ulang Special Talk Ikoma Rina x Takahashi Minami



via Anakamirikarutenani
Read more

Minggu, 20 Mei 2018

Nogizaka46 Saito Chiharu & Sagara Iori Umumkan Kelulusan Dari Group


Dua member Nogizaka46 yakni Saito Chiharu dari Generasi 1 dan Sagara Iori dari Generasi 2 telah mengumumkan kelulusan mereka dari group. 

Hal ini diumumkan di konser 'Under Live Zenkoku Tour 2018 ~Chubu Series~ [アンダーライブ全国ツアー2018~中部シリーズ~]' yang digelar pada tanggal 19 Mei 2018 di Fuji City Cultural Center Rosé Theater Big Hall, Prefektur Shizuoka.

Saat selesai membawakan lagu 'Nogizaka no Uta [乃木坂の詩]' di encore, Saito dan Sagara berdiri di tengah panggung. Saito berbicara terlebih dahulu dengan mengatakan, "Aku, Saito Chiharu akan lulus dari Nogizaka46." Saito melanjutkan, "Aku telah bertemu orang-orang luar biasa dalam 7 setengah tahun ini dan itu menjadi sesuatu yg sangat berharga dalam hidupku. Tidak ada penyesalan dalam 7 setengah tahun ini dan aku ingin berterima kasih kepada orang tua dan keluarga ku yang telah membangunkan ku di pagi hari dan selalu mendengarkan keluh-kesah ku."

Sementara Sagara mengatakan dirinya ingin lulus di single ke-20 group 'Synchronicity [シンクロニシティ]' yang tengah dirilis saat ini. Sagara mengungkapkan, "Saat aku berusia 20 tahun, aku memikirkan tentang masa depan ku, banyak hal yang belum aku lakukan dan aku ingin melakukannya selepas meninggalkan Nogizaka46.". Sagara juga mengungkapkan dirinya akan tetap berusaha untuk berkeja di dunia entertainment. "Karena aku berpikir untuk tetap bekerja di dunia entertainment, mungkin ada saatnya nanti aku bisa kembali bertemu para fans ku lagi. Mohon dukung Nogizaka46 dan Sagara Iori hingga akhir."

Event jabat tangan individual single 'Synchronicity' yang akan digelar 16 Juli 2018 di Makuhari Messe, Chiba akan menjadi aktivitas terakhir Saito Chiharu dan Sagara Iori sebagai member Nogizaka46.



via Anakamirikarutenani
Read more

Sabtu, 19 Mei 2018

Penampilan 21 Member Sakamichi Series di Event "GirlsAward 2018 S/S"


19 Mei 2018, event fashion & musik 'Rakuten GirlsAward 2018 SPRING/SUMMER' digelar di Makuhari Messe 9 - 11 Hall.

21 member Sakamichi Series tampil di event ini yang terdiri dari 14 member Nogizaka46, 5 member Kanji Keyakizaka46 dan 2 member Hiragana Keyakizaka46.

14 member Nogizaka46 yang tampil di event ini adalah Eto Misa, Higuchi Hina, Hori Miona, Hoshino Minami, Kubo Shiori, Matsumura Sayuri, Nishino Nanase, Ozono Momoko, Saito Asuka, Sakurai Reika, Shinuchi Mai, Shiraishi Mai, Yamashita Mizuki, Yoda Yuki.

Dan, 5 member Kanji Keyakizaka46 yakni Imaizumi Yui, Kobayashi Yui, Habu Mizuho, Watanabe Rika, Watanabe Risa serta 2 member Hiragana Keyakizaka46 yakni Kato Shiho dan Kosaka Nao juga tampil di event 'GirlsAward 2018 S/S' ini.

Stage Khusus Member Nogizaka46


9 member Nogizaka46 tampil di 'GRL Stage', stage yang hanya menampilkan member Nogizaka46 yakni Nishino Nanase sebata top batter, dan diakhiri dengan penampilan Saito Asuka.











Shiraishi Mai

Shiraishi Mai - dazzlin Stage

Hori Miona

Hori Miona - dazzlin Stage

Matsumur Sayuri


Matsumura Sayuri - R4G Stage

Eto Misa

Eto Misa - R4G Stage

Sakurai Reika


Sakurai Reika - NYLON JAPAN×MARY QUANT Collaboration Stage

Watanabe Rika

Watanabe Rika - dazzlin Stage

Kosaka Nao

Kosaka Nao - evelyn Stage

Imaizumi Yui

Imaizumi Yui - dazzlin Stage

Kato Shiho

Kato Shiho - R4G Stage

Habu Mizuho

Habu Mizuho - R4G Stage

Kobayashi Yui

Kobayashi Yui - evelyn Stage

Watanabe Risa

Watanabe Risa - non-no × Two Faces Stage



via Anakamirikarutenani
Read more

Jumat, 18 Mei 2018

Photobook Shiraishi Mai "Passport" Capai Angka Penerbitan Lebih Dari 300k Copies


Photobook kedua member Nogizaka46 Shiraishi Mai 'Passport [パスポート]' yang dirilis 7 Februari 2017 lalu telah mencapai angka jumlah penerbitan lebih dari 300,000 copies di cetakan ke-19.

Pihak Kodansha selaku perusahaan penerbit photobook Shiraishi ini mengatakan, "Photobook ini menjadi hit terbesar dalam sejarah 100 tahun berdirinya perusahaan ini. Mencapai jumlah penerbitan lebih dari 300,000 copies, photobook ini dapat dikatakan sebagai "prestasi bersejarah" yang ada hanya sekali dalam 100 tahun."

Menanggapi prestasi ini, Shiraishi berkomentar, "Bagiku, menjadi hit besar dalam photobook, kemudian mencapai angka penerbitan lebih dari 300,000 copies merupakan hal yang sangat membahagiakan. Aku harap photobook ini menjadi salah satu buku yang dicintai oleh banyak orang."

Note: Hingga Minggu ke-66 sejak dirilis, 'Passport' telah terjual sebanyak 273,580 copies dan menduduki peringkat 8 chart photobook mingguan Oricon untuk minggu ini.



via Anakamirikarutenani
Read more

Kamis, 17 Mei 2018

SKE48 Umumkan Jadwal Rilis & Member Senbatsu Single ke-23


Idol group SKE48 akan merilis single ke-23 group pada tanggal 4 Juli 2018 mendatang. Hal ini diumumkan dipertunjukan theater yang digelar 17 Mei 2018.

Untuk single ini, member Team S Matsui Jurina terpilih sebagai center. Sementara itu, member Team E Sato Kaho dan Suenaga Oka terpilih sebagai member Senbatsu untuk pertama kalinya.

Single ke-23 SKE48

Judul: T B A
Jadwal Rilis: 4 Juli 2018
Senbatsu:
  • Team S : Kitagawa Ryoha, Matsui Jurina (CENTER)
  • Team KII : Ego Yuna, Furuhata Nao, Hidaka Yuzuki, Oba Mina, Obata Yuna, Souda Sarina, Takayanagi Akane, Takeuchi Saki
  • Team E : Kamata Natsuki, Kumazaki Haruka, Sato Kaho, Suda Akari, Suenaga Oka, Sugawara Maya




via Anakamirikarutenani
Read more

Total Penjualan Photobook Nishino Nanase "Watashi no Koto" di Minggu Pertama


Photobook pertama member Nogizaka46 Nishino Nanase 'Watashi no Koto [わたしのこと]' yang dirilis 9 Mei 2018 lalu telah terjual sebanyak 92,355 copies di minggu pertama.


Dengan angka ini, photobook Nishino berada di peringkat pertama di kategori "Photobook".

Pemotretan photobook pertama Nanase ini dilakukan di Maroko pada bulan Januari lalu. Salah satu lokasi pemotretan dalam photobook ini adalah kota photogenic, Marrakesh.

Selain menampilkan foto-foto Nanase, photobook ini juga akan menyajikan konten lain seperti tutorial pakaian dan make-updelusion photo story berjudul "#Naa-chan to date nau ni tsukatte ii yo", dialog dengan tamu spesial, dialog bersama sang ayah, buku harian dan konten lainnya. Selain itu, akan ada juga seri wawancara bersama majalah 'non-no' dimana Nishino telah aktif sebagai model eksklusif selama sekitar dua setengah tahun.

Peringkat penjualan photobook member Nogizaka46:
  1. Passport - Shiraishi Mai: 103, 250
  2. Watashi no Koto - Nishino Nanase: 92,355
  3. Shiosai - Saito Asuka: 58,215
  4. Kaze wo Kigaete - Nishino Nanase: 57,478
  5. Hanashi wo Kikou ka - Eto Misa: 50, 670
  6. Itazura - Hoshino Minami: 42,135
  7. Tenchou - Ikuta Erika: 38,335
  8. Hinata no Ondo - Yoda Yuki: 36,605
  9. Fudangi - Nishino Nanase: 36,458
  10. Seijun na Otona - Shiraishi Mai: 31,807
  11. Manatsu no Kiatsu Haichi - Akimoto Manatsu: 31,535
  12. Kimi Rashisa - Hori Miona: 29,470
  13. Zutto, Soba ni Itai - Fukagawa Mai: 28,948
  14. 2017 - Hashimoto Nanami: 27,185 
  15. Jiyuu to iu Koto - Sakurai Reika: 27,085
  16. Igai tte Iu ka, Mae kara Kawaii to Omotteta - Matsumura Sayuri: 22,815
  17. Yasashi Toge - Hashimoto Nanami: 20,607
  18. Etranger - Ito Marika: 19,542
  19. MAI STYLE - Shiraishi Mai: 19,004
  20. Palette - Wakatsuki Yumi: 16,832
  21. Kimi no Ashiato - Ikoma Rina: 16,326
  22. Doko Ni Iruno? - Shinuchi Mai: 15,165
  23. Koi Kamoshirenai - Takayama Kazumi: 11,816



via Anakamirikarutenani
Read more

Selasa, 15 Mei 2018

SKE48 Inuzuka Asana Umumkan Kelulusannya Dari Group


Member SKE48 Inuzuka Asana telah mengumumkan kelulusannya dari group. Hal ini diumumkan Inuzuka dipertunjukan theater Team S yang digelar 15 Mei 2018.

Dalam pengumumannya, Inuzuka menyampaikan, "Sebelum salam penutup terakhir pertunjukan, ada hal yang ingin aku sampaikan. Mungkin beberapa diantara kalian telah menyadarinya karena aku tidak berpartisipasi di Sousenkyo tahun ini, aku, Inuzuka Asana akan lulus dari SKE48."

Mengenai alasan kelulusannya, Inuzuka mengatakan, "Aku pikir aku ingin melangkah maju mengejar mimpiku, kelulusan adalah hal yang positif, aku sangat senang jika kalian terus mendukung diriku."

Mengenai aktifitas kegiatannya, "Aku akan beraktifitas hingga akhir bulan Juni [30 Juni], meski hanya tinggal satu bulan lebih, aku pikir akan menyenangkan jika dapat membuat banyak kenangan dengan para fans dan member Team S, jadi tolong terus dukung diriku hingga akhir."

Inuzuka Asana bergabung dengan group pada tahun 2010 sebagai Generasi 4 group. Inuzuka berstatus sebagai Kenkyuusei selama 4 tahun hingga pada Agusutus 2014 Inuzuka dipromosikan ke Team S.



via Anakamirikarutenani
Read more

Senin, 14 Mei 2018

Drama Baru NMB48 "Social Tantei XX to XX" Ajak Penonton Terlibat Pecahkan Kasus Penculikan


Layanan streaming Osaka Channel yang dioperasikan oleh NTT Plala dan Yoshimoto Kogyo akan menyiarkan drama 'Social Tantei XX to XX [ソーシャル探偵 XXとXX / Detektif Sosial XX dan XX]' yang akan dibintangi oleh member NMB48.

'Social Tantei XX to XX' merupakan drama dengan konsep baru dimana untuk memecahkan kasus, para penonton dapat memberikan bantuan mereka melalui SNS / Media Sosial.

'Social Tantei XX to XX' merupakan drama dimana 6 orang Detektif yang berusaha memecahkan kasus penculikan terhadap member NMB48 Iwata Momoka. Dalam upaya memecahkan kasus penculikan ini, 6 Detektif akan meminta batunan dari para penonton melalui SNS. 6 Detektif dan penonton akan berkomunikasi secara real time, menjadi "Detektif sosial" dan mencoba menyelamatkan Iwata Momoka. Skenario drama ini dapat berubah-ubah sesuai pengajuan dari penonton di dunia nyata.



Social Tantei XX to XX

Jadwal tayang: 31 Mei 2018
Skenario: Ishida Akira [NON STYLE]
Pemain:
  • Detektif: Ota Yuuri, Yoshida Akari, Tanigawa Airi, Sato Ami, Yamamoto Mikana, Saaya [YouTuber]
  • Lainnya: Iwata Momoka, Taniguchi Masashi, Bike Kawasaki Bike / BKB>



via Anakamirikarutenani
Read more

Sabtu, 12 Mei 2018

Nogizaka46 Akan Gelar Konser Ulang Tahun di 2 Stadium Secara Bersamaan


Idol group Nogizaka46 akan menggelar konser ulang tahun group 'Nogizaka46 6th YEAR BIRTHDAY LIVE' di dua stadium baseball yakni Meiji Jingu Stadium dan Chichibunomiya Rugby Stadium pada bulan Juli 2018 mendatang.

Hal ini diumumkan di event jabat tangan nasional single ke-20 Nogizaka46 'Synchronicity [シンクロニシティ]' yang digelar 12 Mei 2018 di Port Messe, Aichi.

Meiji Jingu Stadium & Chichibunomiya Rugby Stadium

Menggelar konser ulang tahun di dua tempat untuk pertama kalinya, kapten Sakurai Reika berkomentar, "Situasi seperti apa ini? Eh, di dua stadium di waktu yang bersamaan? Apa hal ini mungkin untuk dilakukan?", sementara Nishino Nanase berkomentar, "Apakah ini berarti member akan bolak-balik di dua stadium ini?". Di akhir, Sakurai menyampaikan pesan, "Bagaimanapun menggelar konser di dua stadium diwaktu bersaman merupakn hal baru yang belum pernah ada sejauh ini, silakan hadir dan menyaksikan penampilan kami nantinya."

Selain itu, di event jabat tangan ini juga diumumkan rincian jadwal dan lokasi konser 'Nogizaka46 Manatsu Zenkoku Tour 2018 [乃木坂46真夏の全国ツアー2018]' di Fukuoka, Osaka, Aichi dan Sendai dengan target mobilisasi penonton sebanyak 346,000 orang.

Nogizaka46 6th YEAR BIRTHDAY LIVE
  • 6 ~ 8 Juli 2018 @ Meiji Jingu Stadium & Chichibunomiya Rugby Stadium

Nogizaka46 Manatsu Zenkoku Tour 2018
  • 21 ~ 22 Juli 2018 @ Fukuoka Yahoo! Japan Dome, Fukuoka
  • 4 ~  5 Agustus 2018 @ Yanmar Stadium Nagai, Osaka
  • 26 ~ 27 Agustus 2018 @ Nagoya Dome, Aichi
  • 1 ~ 2 September 2018 @ Hitomebore Stadium Miyagi, Miyagi



via Anakamirikarutenani
Read more

Kamis, 10 Mei 2018

Nogizaka46 Inoue Sayuri Jadi Pengisi Suara Karakter Anime "Lord of Vermilion -Guren no Ou-"


Member Nogizaka46 Inou Sayuri akan menajdi salah satu pengisi suara dalam TV Anime 'Lord of Vermilion -Guren no Ou- [ロード オブ ヴァーミリオン 紅蓮の王]' yang akan disiarkan pada Bulan Juli 2018 mendatang.

Ini akan menjadi debut Inoue sebagai seorang pengisi suara / seiyuu. Dalam Anime ini, Inoue akan mengisi suara Dux, karakter misterius yang selalu muncul di seluruh seri game.

Lord of Vermilion -Guren no Ou-

Sutradara: Suganuma Eiji
Perancang Karakter: Kawamura Toshie
Komposisi Seri: Suzuki Masashi
Rumah Produksi: Asread, Tear Studio

Karakter dan Pengisi Suara:
  • Kamina Chihiro: Kaji Yuki
  • Domyoji Kotestu: Hino Satoshi
  • Hanashima Shoko: Kayano Ai
  • Kakihara Isshin: Touchi Hiroki
  • Akaya Inuki: Morikawa Toshiyuki
  • Sakiyama Koume: Yuuki Aoi
  • Shiraki Yuri: Fukuen Misato
  • Aoi Jun: Suwabe Junichi
  • Minakami Haru: Terashima Takuma
  • Kaburagi Kark: Miki Shinichiro
  • Ciyu: Saito Chiwa
  • Ichijo Julia: Horie Yui
  • Jumonji Suruga: Ishida Akira
  • Kurokami Marie: Kobayashi Yu
  • Manazuru Tsubaki: Kugimiya Rie
  • Harabuki Akira: Sato Rina 
  • Dux: Inoue Sayuri (Nogizaka46)



via Anakamirikarutenani
Read more

96 Trainee Girls Siap Meriahkan Proyek Acara Audisi, PRODUCE 48


10 Mei 2018, 96 Trainee Girls yang berpartisipasi dalam proyek berskala besar antar dua negara Jepang dan Korea yakni PRODUCE 48 diperkenalkan ke publik.

Diantara 96 Trainee Girls yang berpartisipasi dalam proyek ini, 48 diantaranya merupakan member perwakilan dari AKB48 Group seperti Matsui Jurina [SKE48] dan Miyawaki Sakura [HKT48].

96 Trainee Girls juga telah tampil membawakan lagu 'Watashi no Mono yo (Nekkokya) ―Pick Me― [私のものよ―Pick Me―]' dan member HKT48 Miyawaki Sakura tampil sebagai Center.

PRODUCE 48 akan mulai disiarkan pada 15 Juni di Mnet. 96 Trainee Girls sudah mulai menjalani proses syuting mulai awal bulan lalu. 96 Trainee Girls ini akan diseleksi oleh pemirsa sebagai "Produser Nasional". Meskipun metode voting dan lain-lain sampai saat ini belum diklarifikasi, namun PRODUCE 101 Season 1&2 menggunakan cara voting audiens di Internet.

Trainee Girls yang lolos hingga final nantinya akan menjalani kontrak selama 2 tahun 6 bulan dan akan menjalani debut di Jepang dan Korea setelah melewati periode pelatihan sekitar 4 bulan.

Pelatih dalam PRODUCE 48 juga telah terungkap, untuk pelatih vocal akan ditangani oleh Lee Hong Ki [F.T. Island] serta penyanyi K-POP terkenal yakni Soyou/Kang Ji-hyun yang merupakan mantan personil girls group SISTAR. Untuk Rap Trainer akan ditangani oleh Cheetah/Kim Eun-young dan Dance Trainer akan ditangani oleh Bae Yoon-jeong, Choi Young-joon, dan May J Lee.




via Anakamirikarutenani
Read more